Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2011

Camera SLR Simulator

Sekarang - sekarang ini sering ditemui orang - orang yang selalu membawa kamera. Ada banyak hal yang mendukung tren tersebut; seperti harga kamera dslr da mulai terjangkau, tidak perlu beli film, tidak perlu dicetak dan merk - merk kamera yang bervariasi. Jujur saya juga baru memiliki kamera dslr yaitu Canon 1100d. saya juga bukan fotograper profesional bisa dibilang masi amatiran tapi saya menyukai dunia fotography ini. Untuk teman - teman yang baru mulai menyukai duni fotography ini mungkin bisa mencoba untuk belajar terlebih dahulu dengan memakai camera slr simulator yang sudah ada di dunia maya ini. bisa langsung klik link ini camera simulator . Untuk kelas simulator web ini menyediakan cukup lengkap fungsi - fungsi yang tersedia. mulai dari iso, shutter speed, cahaya, zoom in | zoom out, dll. Bahkan untuk hasil fotonya pun bisa langsung dilihat. Disediakan objek seorang anak wanita yang sedang memegang benda yang sedang bergerak dan background taman bermain lengkap. keknya ga perl

Selamat Jalan Steve Jobs.....

Kabar duka datang dari Apple. Tepat sehari setelah launching iphone 4S, Apple kehilangan salah satu pendiri dan Inovator Perusahaan Apple "Steve Jobs". Situs Apple sendiri dihiasi dengan foto Steve Jobs sebagai tanda duka yang mendalam bagi perusahaan Apple. Di umur 56 tahun, Steve Jobs menghembuskan nafas terakhirnya dikarenakan kanker pankreas yang dideritanya sejak lama. karena penyakit ini pula Steve Jobs memutuskan untuk pensiun dan keluar dari perusahaan yang didirikannya. Selamat Jalan Steve Jobs........ Duka mendalam bagi Apple Maniak dan dalam Dunia IT

Iphone 4S Meluncur

Mungkin kabar terbaru yang pada tanggal 4 oktober 2011 waktu San Francisco adalah yang paling ditunggu oleh para Apple maniak. Sebab di tanggal tersebut Apple meluncurkan produk iphone terbarunya yang menurut gosip bakalan keluar iphone 5 dan iphone 4S dengan iOS 5. Namun pada kenyataannya, pada tanggal 4 oktober 2011 tersebut pihak Apple hanya menelurkan iphone 4S dengan berbagai macam pembaruan dari pendahulunya yaitu iphone 4. Dan pada kesempatan itu juga ada kemunculan perdana Tim Cook sebagai CEO Apple terbaru yang menggantikan Steve Jobs, Dari segi Eksterior, wujud dari iphone 4S tidak ada perbedaan yang signifikan seperti yang digosipkan belakangan ini seperti body lebih tipis dan layar lebih lebar. Namun dari segi Interior, Terdapat perubahan dari penggunaan procesor Dual Core A5, Kartu Grafis, dan Kamera. Dengan keunggulan tersebut bisa dikatakan 7x lebih kenceng dari generasi sebelumnya. Untuk kegiatan foto - memoto, Apple mengupgrade kameranya menjadi 8 Megapiksel yang bisa

Browser Firefox

Belum lama ini Firefox ( FF ) telah meluncurkan versi terbaru dari aplikasi FF mereka yaitu FF v.7 dan update terbaru adalah v.7.0.1 yang bisa didownload di sini . Seolah ingin berkata kalau pengembangan browser FF itu tidak berhenti, FF meluncurkan FF v.8 tapi masih dalam beta version yang disertai dengan menawarkan beberapa kelebihan dari browser terbaru ini. Berikut beberapa fitur yang ditawarkan untuk FF v.8 : Twitter Search Bagi Anda pecinta situs mikrobloging ini, fitur tambahan yang sudah include dalam paket firefox 8 memang menjadi nilai tambah tersendiri. Selain mencari konten dalam alamat-alamat situs web, hasil pencarian Anda juga dapat menampilkan posting tweet yang berhubungan dengan keyword yang Anda masukkan. Restore Tabs FF 8 memungkin Anda memilih tab tertentu yang ingin Anda restore (dibuka kembali, setelah sebelumnya window tertutup/ditutup). Jadi kecepatan awal akses firefox Anda dapat lebih dikontrol. Kontrol Add-On Pengguna Firefox 8 akan diberikan satu kali no